Lyodra dan Ziva Magnolya Pembawa Theme Song Piala Dunia U-20 Kecewa Usia Indonesia Batal Jadi Tuan Rumah

Kekecewaan atas putusan FIFA membatalkan Indonesia menjadi tuan rumah Piala Dunia U-20 tak hanya dirasakan pemain muda Timnas dan jajaran official. Hal sama juga dialami pengisi theme song kompetisi dunia tersebut, yakni Weird Genius dan super girls Indonesian Idol 10.

Muzaki
Kamis, 30 Maret 2023 | 17:44 WIB
Lyodra dan Ziva Magnolya Pembawa Theme Song Piala Dunia U-20 Kecewa Usia Indonesia Batal Jadi Tuan Rumah
Lyodra dan Ziva Magnolya Pembawa Theme Song Piala Dunia U-20 ((suara.com))

PURWOKERTO.SUARA.COM Kekecewaan atas putusan FIFA membatalkan Indonesia menjadi tuan rumah Piala Dunia U-20 tak hanya dirasakan pemain muda Timnas dan jajaran official. Hal sama juga dialami pengisi theme song kompetisi dunia tersebut, yakni Weird Genius dan super girls Indonesian Idol 10.

Teasernya bahkan telah dirilis pada 24 Maret 2023 lalu. Theme song berjudul Glorious ciptaan Weird Genius itu dinyanyikan bersama Lyodra Ginting, Tiara Andini dan Ziva Manolya sempat nangkring di laman FIFA dan sudah diperkenalkan ke dunia.

Namun sejak selasa (28/3/2023) artikel yang memuat Original Soudntrack (OST) Piala Dunia U20 itu tidak dapat diakses. Lagu Glorious pun dihapus dari laman FIFA.

Pembawa lagu Glorious Ziva Magnolya dan Lyodra Ginting menyampaikan kekecewaannya melalui Instagram Story usai FIFA resmi membatalkan Indonesia sebagai tuan rumah Piala Dunia U-20.

Baca Juga:Jangan Menyesal Gagal Jadi Tuan Rumah Piala Dunia, Sejak Era Soekarno Indonesia Tolak Lawan Israel

Lyodra Ginting membagikan emoji hati patah dalam Instagram Story-nya setelah pengumuman resmi dari FIFA keluar.

Sementara, Ziva Magnolya mengunggah gambar meme seorang anak seolah minta maaf dengan caption merasa lelah pada kondisi sekarang.

"Maaf lagi benar-baner capek. Jangan disemangatin dulu ya. Terima kasih," tulisan pada meme yang diunggah Ziva Magnolya di Instagram Story, Selasa (29/3/2023).

Tak hanya itu, Ziva Magnolya juga mengutarakan kekecewaannya setelah Indonesia batal jadi tuan rumah Piala Dunia U-20 melalui akun Twitternya.

"Disappointed but not surprise. Jangan semangatin karena lagi nggak mood semangat. Aku lagi pengen jadi plastik aja biar nggak ngerasa sakit hati," tulis Ziva Magnolya di Twitter, Selasa (29/3/2023).

Baca Juga:Pemkot Surabaya Fokuskan GBT untuk Laga Persebaya, Pasca Batal jadi Venue Piala Dunia

Lifestyle

Terkini

Final Liga Europa 2022/2023 akan mempertemukan Sevilla vs AS Roma. Laga ini akan digelar di Stadion Puskas Arena, Budapest, Hungaria, Kamis (1/6/2023) dini hari mulai 02.00 WIB. Berikut link streaming Final Liga Europa.

Sport | 01:25 WIB

Kemenag membuka seleksi program gelar BIB 2023. Dimulai tanggal 5-25 Juni 2023.

News | 22:32 WIB

Dini hari nanti laga Sevilla melawan Roma kan tersaji di final Liga Europa 2022-2023 akan digelar di Puskas Arena, Budapest, Hungaria

Sport | 21:49 WIB

Masyarakat Desa Sirukun Banjarnegara menggelar kirab tenong hasil bumi keliling desa.

News | 21:19 WIB

Dari 18 peserta Liga 1 musim depan, 80% diantaranya memilih menggunakan jasa dari pelatih asing sebagai juru taktik tim.

Sport | 20:15 WIB

Perantau Kebumen yang tinggal di Bekasi mendapat hadiah undian sepeda motor baru. Ia akan menggunakannya untuk keluarga.

News | 20:15 WIB

Pelatih Persija Jakarta, Thomas Doll berbicara mengenai salah satu rekrutan teranyarnya musim ini

Sport | 19:59 WIB

Pemkab Kebumen akan menyelenggarakan job fair pada 21-22 Juni 2023 mendatang

News | 19:58 WIB

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menyita sejumlah kendaraan mewah dan rumah milik Rafael Alun Trisambodo

News | 17:46 WIB

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Purbalingga berupaya memperkuat pengurangan resiko bencana dengan melibatkan semua komponen masyarakat, termasuk relawan peduli bencana.

News | 16:54 WIB

Sukron menabrak pengendara motor hingga tewas di Slipi pada 25 April 2023 lalu

Metropolitan | 07:02 WIB

Forum Akademisi Penggemar Sepak Bola Indonesia (FAPSI) menggelar nonton bareng (nobar) Piala Dunia U-20 antara Brazil melawan Tunisia.

Metropolitan | 06:12 WIB

Kongres Majelis Amanah Persatuan Kaum Betawi bakal dihadiri Heru Budi.

Metropolitan | 21:15 WIB

Plt Kepala Disdik DKI Syaefuloh Hidayat mengatakan, nilai anggaran untuk mencairkan dana KJP Plus Tahap I Tahun 2023 adalah Rp 1,5 triliun.

Metropolitan | 18:46 WIB

Cuma ketemu sama penjaganya doang. Itu juga cuma pas bayar keamanan aja, kata Aminah.

Metropolitan | 16:18 WIB

Kim Mingue menggelar fan meeting di Jakarta pada 17 Juni 2023

Gosip | 09:00 WIB

Nindy Ayunda kerap menjadi sasaran Nikita Mirzani di media sosial.

Gosip | 08:51 WIB

Titiek Puspa sudah banyak menghasilkan banyak karya.

Gosip | 08:45 WIB

Sisca Kohl menyewa bioskop yang pernah dipakai BTS.

Gosip | 08:30 WIB

Kedekatan Lolly dengan Antonio rupanya memicu kecurigaan bahwa mereka menjalin hubungan terlarang.

Gosip | 08:00 WIB
Tampilkan lebih banyak